keyakinan dan getaran jiwa dalam jiwa
selalu membuwai dalam alunan syahdunya sanubari
keyakinan cinta membuat aku ingin mengungkapkannya dari hatiku yang terdalam
dalam cinta akan ku persembahkan hatiku padamu
dengan cinta ku dapat menghargai akan hadirnya dirimu dalam kalbuku
aku merindukan hadirmu di setiap aliran nadiku
kaulah belahan jiwaku
harapanku hanyalah kita bisa menjalani cinta ini berdua